Informasi Kegiatan Perluasan Kesempatan Kerja
Pada tahun 2020 Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Semarang menyelenggarakan beberapa kegiatan perluasan kesempatan kerja yaitu :
1. Kegiatan Pemberdayaan Melalui Wirausahamuda Bagi Pencari Kerja, dilaksanakan di Desa Gedong Kecamatan Banyubiru
Jenis Pelatihan : Pembuatan Aneka Makanan Ringan
Jumlah Peserta : 20 orang
2. Kegiatan Pemberdayaan Melalui Wirausahamuda Bagi Pencari Kerja, dilaksanakan di Desa Kauman Lor Kecamatan Pabelan
Jenis Pelatihan : Pembuatan Aneka Makanan Ringan
Jumlah Peserta : 20 orang
Foto-foto kegiatan :
3. Padat Karya Infrastruktur di Desa Ngajaran Kecamatan Tuntang
Jenis Infrastruktur : Talud
Jumlah tenaga kerja : 37 orang
Volume : 64 m
Foto-foto kegiatan :
4. Padat Karya Infrastruktur di Desa Karangduren Kecamatan Tengaran
Jenis infrastruktur : Pembuatan Jalan Rabat Beton
Jumlah tenaga kerja : 37 orang
Volume : 140 m
Foto-foto kegiatan :